Chevron Left
Back to Inisiasi Proyek: Memulai Proyek yang Sukses

Learner Reviews & Feedback for Inisiasi Proyek: Memulai Proyek yang Sukses by Google

5.0
stars
160 ratings

About the Course

Ini adalah materi kedua dalam program Google Project Management Certificate (Sertifikat Manajemen Proyek Google). Materi ini akan menunjukkan kepada Anda cara menyiapkan proyek agar sukses pada fase pertama siklus hidup proyek: fase inisiasi proyek. Sewaktu mengeksplorasi komponen-komponen utama fase ini, Anda akan belajar cara menentukan dan mengelola tujuan proyek, hasil kerja, ruang lingkup, dan kriteria keberhasilan. Anda akan menemukan cara menggunakan alat bantu dan templat seperti stakeholders analysis grid (kisi-kisi analisis pemangku kepentingan) dan piagam proyek untuk membantu Anda menetapkan ekspektasi proyek serta mengomunikasikan peran dan tanggung jawab. Para manajer proyek Google yang ada saat ini akan terus mengajarkan dan memberi Anda pendekatan langsung untuk menyelesaikan tugas-tugas ini sambil menunjukkan kepada Anda alat bantu dan referensi manajemen proyek terbaik untuk pekerjaan yang ada. Pembelajar yang menyelesaikan program ini seharusnya telah mendapatkan bekal untuk melamar pekerjaan tingkat pemula sebagai manajer proyek. Tidak dibutuhkan pengalaman apa pun. Pada akhir materi ini, Anda akan mampu: - Memahami pentingnya fase inisiasi proyek dalam siklus hidup proyek. - Menjelaskan komponen-komponen utama fase inisiasi proyek. - Menentukan manfaat dan biaya proyek. - Menentukan serta membuat sasaran dan hasil kerja yang terukur. - Menentukan ruang lingkup proyek serta membedakan antara tugas-tugas yang berada dalam ruang lingkup dan di luar ruang lingkup. - Memahami cara mengelola scope creep agar tidak berdampak pada sasaran proyek. - Menentukan dan mengukur kriteria keberhasilan proyek. - Menyelesaikan dan menjelaskan pentingnya analisis pemangku kepentingan. - Memanfaatkan diagram RACI untuk mendefinisikan dan mengomunikasikan tanggung jawab setiap anggota tim proyek. - Memahami komponen utama piagam proyek dan menyusun piagam proyek untuk inisiasi proyek. - Mengevaluasi berbagai alat manajemen proyek untuk memenuhi kebutuhan proyek....

Top reviews

EM

May 16, 2024

materi yang diajarkan sangat baik, kuis dan tugas lainnya membantu saya untuk bisa lebih memahami materi. terima kasih google!

ST

Aug 3, 2023

Materi sangat bagus dan praktis, sehingga mudah difahami, terima kasih.

Filter by:

26 - 50 of 56 Reviews for Inisiasi Proyek: Memulai Proyek yang Sukses

By Yeridman B

•

Aug 13, 2024

terima kasih

By Elisabeth A K H S M

•

Jan 3, 2024

sangat bagus

By Kemas A S

•

Dec 5, 2023

Bagus Banget

By Muhammad R

•

Jul 6, 2023

Terima kasih

By JUARDI S

•

Aug 10, 2024

baik sekali

By Deviyanti S

•

Jul 24, 2024

good course

By Vidia A T

•

Jul 28, 2023

So helpful!

By SONY A K

•

Jun 1, 2024

ok banget

By HIMAWAN A R P

•

Sep 9, 2024

Awesome!

By fitroh h

•

Jun 20, 2024

Nice rss

By Akbar A P

•

Jun 21, 2023

all good

By Elora D M

•

Jul 26, 2023

mantaps

By Noer A

•

Jul 24, 2024

mantap

By Yunia H

•

Sep 4, 2024

keren

By MUHAMMAD R

•

Sep 3, 2024

great

By Rizki r a

•

Aug 10, 2024

Bagus

By Rafif A

•

Aug 1, 2023

Great

By Stranger

•

Aug 15, 2024

nice

By Dede S

•

Aug 13, 2024

Good

By MUKADDIM

•

Jun 26, 2024

good

By Endah A K

•

Nov 24, 2023

good

By Andi I (

•

Nov 13, 2023

Nice

By Andri Y

•

Oct 17, 2023

cool

By Irfan P

•

Oct 17, 2023

good

By D. A S

•

Aug 6, 2023

Good